Daily report


 بِسْمِ اللّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ
Hay teman-teman hari ini hari terakhir pada minggu ini kami melakukan praktik. Seperi biasa saya berangkat ke kampus sebelum pukul 07.00 agar tidak di hukum untuk memungut sampah berkeliling kampus. Jadi setelah sampai di kampus dan menyiapkan perlengkapan untuk praktik saya langsung masuk di kitchen dan menyelesaikan produk kelompok kami untuk hari ini. hari ini adalah menu celebe buffet. yaitu palu ce'la,lawar pakis,konro bakar nasi putih acar dan kerupuk.



Dan hari ini menu yang akan di keluarkan adalah menu main course untuk celebes buffet. Jadi pertama saya menyiapkan menu lawar pakis tapi karena pakis tidak tersedia jadi kami akan menggantinya dengan jantung pisang dan long bean. Lalu kami mengambil bahan-bahan yaitu kafir lime, lemon basil dan jantung pisang.

  Bumbu untuk palu ce'la


Kemudian bahan-bahan di bawa ke kitchen untuk di okeh pertama kami memotong tipis jantung pisang (shereedet) dan long bean di potong sepanjang 3 cm. dan setelah di potong kemudian di masukkan kedalam air setelah itu bird eye chili srimp paste di chopp, dan kelapa parut kemudian di sangrai  dan setelahanya di canpurkan dengan bird eye chili yang telah di haluskan tadi. Kali ini saya akan membagikan recipy dan procedur untuk membuat lawar pakis

Setelah itu jantung pisang yang telah di shreeded tadi di blanch hingga empuk lalu setelah di saring kemudian di campurkan lalu setelah itu di camputkan dengan bumbu yang tadi kemudian siap untuk di sajikan. Kemudian daging konro di keluarkan dari mesin sous vide setalh di sous vide selama 48 jam. Setelah itu konro bakar kemudian di siapkan untuk di bakar. dan juga di olesi dengan minyak dan bumbu kacang sedikit 

Kali ini saya akan membagika recipe dan procedure untu lawar pakis

  • fern tips
  • greated coconut
  • salt 
  • kafir lime
  • lemon basil
  • sugar
  • shrimp paste
 PROCEDURE
  1. blanc fern tips 
  2. puree bird eye chillie, shrimp paste,and salt using stone mortar
  3. saute coconut without oil until dried
  4. mix fern tip, chillie, lemon basil, and pit kafir lime. mix well.


hari ini kami juga membuat kerupuk dan acar.







Dan main course kami pun selesai dan masih tersisa 1 jam untuk makanan di keluarkan di restoran jadi kami menggunkan waktu itu untuk beristirahat sebentar. setelah itu kamipergi kemesjid untuk melaksanakan sholat dzhur secara berjamaah kemudian kembali ke dapur dan membantu teman yang membuat makanan untuk istirahat makan siang


Karena hari ini semua harus selesai setelah jam 3 jadi setelah makan siang kami langsung melakukan general cleaning sesuai dengan section masing. setelah tim cewe selesai kemudain di lanjut untuk membersihkan lantai oleh tim selanjutnya. setelah itu general cleaning selesa kami kemudian menunggu instruksi untuk pulang.tak lama kemudian kami di suruh untuk online dan berdosa sebelum pulang . 

thanks......








Komentar